Tingkatkan Kualitas Inovasi Alat Kesehatan, UMY Ikut Serta Dalam Pameran GAKESLAB

19 August 2022, oleh: Admin LRI

Solo- (19/8) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melalui Lembaga Riset dan Inovasi (LRI) ikut serta dalam ajang pameran yang diselenggarakan oleh Perkumpulan Organisasi Perusahaan Alat-alat Kesehatan dan Laboratorium (GAKESLAB) Indonesia. Kegiatan tersebut diselenggarakan di Ballroom Alila Hotel Solo, Jawa Tengah, dihadiri oleh 45 booth instansi atau perusahaan yang bergerak di bidang alat kesehatan. Dalam pelaksanaan kegiatan

UMM Press Sinau Bareng UMY Press

19 August 2022, oleh: Admin LRI

Yogyakarta (19/08) – Lembaga Riset dan Inovasi (LRI) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) menerima kunjungan dari Universitas Muhammadiyah Malang Press (UMM Press). Hal ini dilakukan oleh UMM Press untuk menyambung silaturahmi antara kedua Perguruan Tinggi Muhammadiyah sekaligus belajar bersama terkait dengan publikasi buku yang ada dimasing-masing instansi. Dalam kunjungan ini dari pihak UMM Press dihadiri oleh

BPM UMY Adakan Audit Mutu Internal Di LRI

15 August 2022, oleh: Admin LRI

Yogyakarta (13/08) – Lembaga Riset dan Inovasi (LRI) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melaksanakan Audit Mutu Internal (AMI) dikantor LRI UMY. Kegiatan tersebut dilakukan untuk mengetahui seberapa efektiifnya penggunaan anggran yang dilakukan oleh Lembaga Riset dan Inovasi (LRI) dalam melakukan sebuah kinerja sebagai supporting unit di internal kampus Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Kegiatan ini dihadiri oleh Prof.

Chat dengan LRI UMY